Monday, March 12, 2018

Animasi & Desain Grafis

1. Apakah ada hubungan antara animasi dan desain grafis, jika ada jelaskan !

JAWABAN : Terletak pada unsur dasar dalam disiplin desain lainnya. Unsur-unsur tersebut termasuk shape, bentuk (form), tekstur, garis, ruang dan warna. Sedangkan yang membentuk prinsip-prinsip dasar desain visual seperti keseimbangan (balance), ritme (rhythm), tekanan (emphasis), proporsi (proportion) dan kesatuan (unity), kemudian membentuk aspek structural komposisi yang lebih luas.

2. Definisi Masing – Masing dari animasi & desain grafis !


JAWABAN : Animasi -> dasar sebuah seni dalam mempelajari gerakan suatu objek, dan gerakan merupakan sesuatu hal yang paling diutamakan agar suatu objek atau karakter dapat terlihat nyata. Gerakan memiliki hubungan yang erat dalam pengaturan waktu dalam animasi. 

Desain Grafis -> rancang grafis adalah proses komunikasi menggunakan elemen visual, seperti tulisan, bentuk, dan gambar yang dimaksudkan untuk menciptakan persepsi akan suatu pesan yang disampaikan. Bidang ini melibatkan proses komunikasi visual.

3. Jenis – Jenis Animasi


Jawaban Animasi 2D (2 Dimensi ), Animasi 3D (3 Dimensi ), Stop Motion Animation, Animasi Jepang (Anime), animasi cel, animasi vector, animasi clay, animasi karakter, animasi frame, animasi sprite, animasi path, animasi spline.

4. Teknologi yang digunakan  animasi pada jaman sekarang !

Jawaban Animasi Flash, Motion Capture, CGI Compositing . 


Previous Post
Next Post

post written by:

0 comments: